CSR Activity
Idemitsu Gelar Kegiatan CSR Penanaman Mangrove di Indramayu
![]() |
Idemitsu melaksanakan program CSR berupa penanaman mangrove di Indramayu seluas 1 hektar untuk mendukung ekosistem pesisir dan pengurangan emisi karbon. Sejak 2022, sebanyak 10.000 pohon mangrove telah ditanam dalam tiga kluster, dengan tingkat kehidupan mencapai 89% dan rata-rata tinggi pohon 200 cm. |


